SEKOLAH TIGA BAHASA
YAYASAN PENDIDIKAN TUNAS BARU BABALAN
火 水 山 新 苗 三 语 学 校
Jalan Imam Bonjol No. 72 Pangkalan Berandan Telp. (0620) 323620
Kabupaten Langkat – Sumatera Utara – Indonesia
======================================================================
PENERIMAAN SISWA BARU TK – SD – SMP – SMA TUNAS BARU
PANGKALAN BERANDAN
TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012
1. Pendaftaran dimulai tanggal 1 Juni – 9 Juli 2011 ( Untuk TK – SD )
sedangkan untuk SMP – SMA tanggal 01 Juni – 7 Juli 2011.
2. Calon Siswa Baru TK – SD – SMP – SMA Tunas Baru Pangkalan Berandan harus :
a. Mematuhi tata tertib dan peraturan sekolah.
b. Didampingi orang tua / wali ketika mendaftar.
3. Pembiayaan :
a. Uang pembangunan TK – SD Rp. 150.000.-
b. Uang pembangunan SMP Rp. 180.000.-
c. Uang pembangunan SMA Rp. 250.000.-
4. Syarat – syarat pendaftaran :
Untuk TK :
a. Fotocopy Akte Kelahiran sebanyak 1 lembar
b. Fotocopy Kartu Keluarga sebanyak 1 lembar
Untuk SD :
a. Fotocopy Akte Kelahiran sebanyak 1 lembar
b. Fotocopy Kartu Keluarga sebanyak 1 lembar
c. Fotocopy Surat Keterangan Tamat TK sebanyak 1 lembar (bagi yang tamat TK)
Untuk SMP :
a. Fotocopy SKHU ( Surat Keterangan Hasil Ujian ) sebanyak 1 lembar
b. Fotocopy Rapor Kelas VI ( enam ) semester 1 dan 2 sebanyak 1 lembar
c. Fotocopy Akte Kelahiran sebanyak 1 lembar
d. Fotocopy Kartu Keluarga sebanyak 1 lembar
e. Pas Photo SD ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar
Untuk SMA :
a. Fotocopy SKHU sebanyak 1 lembar
b. Fotocopy Rapor Kelas IX ( sembilan ) semester 1 dan 2 sebanyak 1 lembar
c. Fotocopy Akte Kelahiran sebanyak 1 lembar
d. Fotocopy Kartu Keluarga sebanyak 1 lembar
e. Pas Photo SMP ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar
5. Seleksi masuk untuk siswa baru SMP – SMA dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Kamis/ 7 Juli 2011
Waktu : 08.00 – 09.30 Wib
Mata Pelajaran yang diujikan untuk SMP : Bahasa Indonesia, Matematika, IPA
Mata Pelajaran yang diujikan untuk SMA : Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Matematika, IPA
Pakaian : Seragam SD (untuk siswa baru SMP)
Seragam SMP (untuk siswa baru SMA)
6. Pengumuman hasil seleksi siswa baru SMP – SMA dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Jum’at/ 8 Juli 2011
Waktu : 09.00 Wib
7. Pendaftaran kembali siswa SMP – SMA yang dinyatakan lulus dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Jum’at/ 8 Juli 2011
Waktu : 09.30 Wib
8. Masa pengenalan sekolah bagi siswa SMP – SMA yang dinyatakan lulus dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Senin – Rabu / 11 – 13 Juli 2011
Waktu : 08.00 – 12.00 Wib
Pakaian : SMP – SMA
9. Sekolah dimulai hari Senin tanggal 11 Juli 2011 pukul 07.30 Wib
Ketua Yayasan
Fasilitas khusus kami berikan kepada
Siswa yang berprestasi dan
Siswa dari keluarga tidak mampu. = Panglim Gani =
0 komentar:
Posting Komentar